MENGGAMBAR TEKNIK
Ir. Maludin Sitanggang, M.Sc.
MATERI KULIAH
1. Konsep dasar dan pengertian menggambar teknik
2. Petunjuk teknis dalam gambar berupa garis, huruf, alat, proyeksi, dan aturan penyajian
3. Penggambaran khusus seperti potongan dan pemberian ukuran
3. Penggunaan toleransi
4. Konfigurasi permukaan dalam gambar
5. Teknik penyederhanaan gambar
6. Gambar sambungan
7. Aplikasi CAD
Teks Book :
1. Groover, Mikell P and E.W, JR., CAD/CAM : Computer Aided Design and Manufacturing, Prentice Hall, 1987
2. Jensen, C.H., and Helsaed, Fundamentals of Engineering Drawing, Mac Graw Hill Co., 1987
3. Luzadder, Waren J., Fundamentals of Engineering Drawing (With an Introduction to Interactive Computer Graphic for Design and Production), 9th edition, Prentice Hall, 1986
4. Sato, Takeshi G., dan N. Sugiharso H., Menggambar Mesin Menurut Standar ISO, Pradnya Paramitha, 1996
TUJUAN
Mahasiswa mampu mengenal dan memahami kegunaan alat-alat gambar, aturan-aturan dasar yang dipergunakan untuk mewujudkan gambar teknik serta mampu membaca gambar dan membayangkan bentuk gambar tersebut untuk kepentingan proses produksi maupun pengembangan produk. Selain itu juga memberikan pemahaman tentang aplikasi CAD (Computer Aided Design) dalam mewujudkan gambar utuh.
Senin, 09 Maret 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar